> Perorangan :
Bentuk usaha perseorangan cocok bagi orang yang memiliki modal sendiri, ingin menjalankan usahanya secara sendiri, dan tidak bergantung pada orang lain. Banyak terdapat usaha perseorangan, misalnya toko, bengkel, dan salon kecantikan.
> CV
> CV
CV adalah suatu bentuk badan usaha yg didirikan oleh dua orang atau lebih dengan keterlibatan yg berbeda-beda antara anggotanya.
> Perseroan
Di dalam Perseroan Terbatas(PT) pemilik modal tidak harus memimpin perusahaan, karena dapat menunjuk orang lain diluar pemilik modal untuk menjadi pimpinan. Contoh Perseroan Terbatas diantaranya : PT. Perakitan Motor, PT. Pembuatan Spareparts Motor.
> Koperasi
Koperasi merupakan badan usaha yang terdiri dari kumpulan orang-orang yang bertujuan mensejahterakan para anggotanya, walaupun dalam praktiknya koperasi juga melayani kepentingan umum. Contoh koperasi antara lain : koperasi simpan pinjam.
> MLM
Dalam pelaksanaan bisnis MLM(Multi Level Marketing) juga sama dengan bisnis waralaba. Kita harus melakukan sama persis dengan yang dilakukan oleh upline kita. Kita harus menirukan dengan detail apa yang dilakukan oleh upline kita agar hasil yang didapatkan maksimal.
> WARALABA
Saat ini telah banyak dilakukan pengembangan usaha dengan model waralaba, dari mulai bisnis makanan, mini market dll. Contoh usaha waralaba diantaranya : Ayam Bakar Wong Solo, Es Teler 77 dan Mister Baso.
2. SDM
>Struktur Organisasi
Struktur Organisasi adalah suatu susunan dan hubungan antara tiap bagian secara posisi yang ada pada perusahaan dalam menjalin kegiatan operasional untuk mencapai tujuan.
>Proses Rekrutmen
Rekrutmen tenaga kerja adalah suatu proses untuk mencari calon atau kandidat pegawai, karyawan, buruh, manajer atau tenaga kerja baru untuk memenuhi kebutuhan sdm organisasi atau perusahaan. Dalam tahapan ini diperlukan analilis jabatan yang ada untuk membuat deskripsi pekerjaan dan juga spesifikasi pekerjaan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar